Krisis Air Bersih, Relawan MER-C Salurkan Ribuan Liter Air Bersih ke Gaza Selatan

Selasa, 23 Januari 2024 - 18:36 WIB
Medical Emergency Rescue Committe (MER-C) Indonesia terus menyalurkan bantuan untuk ribuan warga Palestina yang mengungsi di 2 gedung sekolah di Gaza Selatan.

Selain membuat dapur umum dan membagikan pakaian hangat, MER-C menyalurkan 2000 liter air bersih per hari. Pemberian bantuan air bersih dilakukan karena krisis air bersih melanda ribuan rakyat Palestina di kawasan tersebut.

Saat ini ada 1.800 warga Palestina yang mengungsi di 2 sekolah dan kondisinya kian memprihatinkan.

Kontributor: Rani Stones Sanjaya

Produser: Kristo Suryokusumo
(whf)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More