Jelang Peresmian KCJB, Menkomarves Luhut Pandjaitan Tinjau Stasiun Tegalluar
Kamis, 22 Juni 2023 - 17:24 WIB
Menkomarves Luhut Binsar Pandjaitan melakukan uji coba Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB). Dengan kecepatan 385 kilometer per jam perjalanan dari Stasiun LRT Halim menuju Stasiun Padalarang berkisar 20 menit.
Sementara dari Stasiun Padalarang menuju Tegalluar berkisar 20 menit atau total dari Halim menuju Stasiun akhir Tegalluar selama 40 menit. Pekerjaan proyek kereta cepat belum tuntas meski sudah beberapa kali uji coba.
KCJB akan diresmikan pada 18 Agustus 2023. Presiden Joko Widodo juga akan menjajal KCJB sebelum diresmikan.
Kontributor : Ervan David
Produser : Nofellisa
Sementara dari Stasiun Padalarang menuju Tegalluar berkisar 20 menit atau total dari Halim menuju Stasiun akhir Tegalluar selama 40 menit. Pekerjaan proyek kereta cepat belum tuntas meski sudah beberapa kali uji coba.
KCJB akan diresmikan pada 18 Agustus 2023. Presiden Joko Widodo juga akan menjajal KCJB sebelum diresmikan.
Kontributor : Ervan David
Produser : Nofellisa
(sir)