Antisipasi Lonjakan Libur Nataru Pemerintah Perpanjang PPKM

Selasa, 06 Desember 2022 - 09:00 WIB

Pemerintah memperpanjang pemberlakuan PPKM Level Satu jelang libur Nataru. Perpanjangan PPKM dimulai hari ini, Selasa (6/12/2022). Perpanjangan PPKM berlaku hingga 9 Januari 2023.

Hingga saat ini, seluruh Kabupaten/Kota di Indonesia masih berada di Level Satu. Masyarakat diminta tetap menjaga Prokes dan melengkapi vaksin booster.

Reporter : Martin Ronaldo

(nas)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More