1 Pekerja Migran Tewas Usai Kapalnya Tengelam di Perairan Batam

Kamis, 17 November 2022 - 09:40 WIB
Tim SAR gabungan berhasil mengevakuasi 1 jasad perempuan di Perairan Kabil, Nongsa, Batam, Kepuluan Riau.

Tim juga berhasil menyelamatkan 1 orang perempuan pekerja migran, korban adalah penumpang kapal kayu yang tenggelam saat akan menuju Malaysia.

Kontributor: Ahmad Afandi Pohan
(sir)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More