Grand Metropolitan Kota Bekasi Dibuka, Ini Komentar Warga
Selasa, 17 Agustus 2021 - 19:43 WIB

Pusat perbelanjaan dan mal mulai dibuka saat perpanjangan PPKM Level 4. PPKM kali ini lebih longgar seperti dapat makan di resto atau kafe.
Dibukanya mal dan pusat perbelanjaan ditanggapi beragam oleh masyarakat.
Reporter : Dinar Fitra Maghiszha
Dibukanya mal dan pusat perbelanjaan ditanggapi beragam oleh masyarakat.
Reporter : Dinar Fitra Maghiszha
(sir)