Emak-emak Pengendara Motor Nyaris Terhimpit Dua Truk
Minggu, 30 Mei 2021 - 13:42 WIB

Inilah rekaman video CCTV Dinas Perhubungan Kab Boyolali, Jawa Tengah. Video memperlihatkan detik-detik saat emak-emak pengendara motor nyaris dihimpit dua truk besar. Si emak berhenti di lampu merah Persimpangan Surowedanan. Tiba-tiba dari arah Selatan melaju truk besar dan menyalip kendaraan lain.
Kontributor : Tata Rahmanta
#Emak-emak #PengendaraMotor #NyarisTerhimpit #Truk
Kontributor : Tata Rahmanta
#Emak-emak #PengendaraMotor #NyarisTerhimpit #Truk
(wmc)