Resto dan Gedung Balai Wartawan Kota Manado Terbakar

Jum'at, 14 Mei 2021 - 10:00 WIB
Di tengah suasana Hari Raya Idul Fitri, kebakaran terjadi di pusat Kota Manado, Sulawesi Utara. Dua rumah makan dan Gedung Balai Wartawan PWI Kota Manado hangus terbakar. Dugaan sementara akibat korsleting listrik.

Kontributor: Jefry Langi
(sir)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More