Kontak Tembak di Poso, Anggota Brimob Gugur
Kamis, 04 Maret 2021 - 10:30 WIB

Kontak tembak kembali terjadi antara pasukan Mandago Raya dengan anggota Mujahidin Indonesia Timur (MIT) di kab. Poso, Sulawesi Tengah. Dalam kontak tembak yang terjadi Rabu (03/03/2021) sore, seorang anggota Brimob bernama Briptu Herlis, gugur.
Kontributor: Jemmy Hendrik
#KkbPapua #Penembakan #Mit #KabupatenPoso #SulawesiTengah
Kontributor: Jemmy Hendrik
#KkbPapua #Penembakan #Mit #KabupatenPoso #SulawesiTengah
(sir)