Kembali Tertangkap, Ridho Rhoma Positif Amphetamin

Minggu, 07 Februari 2021 - 21:43 WIB
Muhammad Ridho Irama alias Ridho Rhoma kembali ditangkap polisi. Ridho ditangkap atas kasus penyalahgunaan narkoba jenis ekstasi. Ini menjadi kali keduanya Ridho berurusan dengan polisi.

Seakan tak jera,padahal tahun lalu Ridho juga terjerat kasus yang sama. Putra dari pedangdut Rhoma Irama ini positif amphetamin. Ridho Rhoma juga kedapatan memiliki barang bukti berupa ekstasi.

Penangkapan tersebut dibenarkan Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus. Ridho kini masih dalam pemeriksaan polisi. Ridho ditangkap petugas kepolisian Polres Pelabuhan Tanjung Priok.
(wmc)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More