Marak Premanisme, Warga Desak Penertiban Menyeluruh Pasar Tumpah Jalan Merdeka Bogor

Kamis, 02 Januari 2025 - 14:07 WIB
Polemik keberadaan pasar tumpah di sepanjang Jalan Merdeka, Kota Bogor, terus memanas meskipun Satpol PP telah menertibkan 43 kios bangunan liar yang tidak berizin. Warga setempat tetap mendesak aparat menuntaskan penertiban di kawasan tersebut.

Baca artikel: Warga Tuntut Penertiban Menyeluruh Pasar Tumpah di Jalan Merdeka Bogor
(kkw)
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Rekomendasi
Terpopuler
Terkini More