Tiba di Cirebon, Rumah Pegi Setiawan Dipadati Warga
Selasa, 09 Juli 2024 - 20:00 WIB
Pegi Setiawan pulang kampung halamannya, Desa Kepongpongan di Cirebon, Jawa Barat setelah dibebaskan dari Rumah Tahanan (Rutan) Polda Jabar. Kedatangan Pegi disambut meriah oleh ratusan warga yang telah menunggu sejak siang, Selasa (9/7/2024).
Kedatangan Pegi disambut antusias warga. Selain itu, ibunda Pegi tampak senyum semringah bisa kembali memeluk anaknya.
Reporter :
Produser: Reza Ramadhan
Kedatangan Pegi disambut antusias warga. Selain itu, ibunda Pegi tampak senyum semringah bisa kembali memeluk anaknya.
Reporter :
Produser: Reza Ramadhan
(kkw)