Sorry, your country is not allowed to access this content.

Seru ! Alumni MasterChef Indonesia Adu Masak Soto Tangkar Pakai Daging Sapi Australia, dalam Acara Aussie Meat Battle

Sajian makanan berbahan utama daging terasa menggelora, terlebih saat menjadi menu dalam Soto Tangkar yang menjadi salah satu kuliner khas Indonesia. Apalagi jika menggunakan daging pilihan, seperti dari Meat and Livestock Australia (MLA).

Dalam sebuah kesempatan, MLA mengadakan kolaborasi dengan alumni Masterchef Indonesia dalam acara Aussie Meet Battle. Sederet alumni MasterChef Indonesia (MCI) seperti Rayhan Paramata (MCI9), Aziz Amri (MCI 7) dan Beng Budiarso (MCI 2) ikut serta.

Tak hanya itu saja, para alumni MCI itu juga masing masing didampingi oleh para influencer yang fokus pada konten food, seperti Shelby Wu, Cindy dan Jerie Yanti. Mereka memasak soto tangkar dengan menggunakan daging sapi Australia.

Sehingga kuliner asli Betawi ini, rasanya akan lebih nikmat karena selain berkualitas, juga mudah empuk.
(sir)
Top