Sorry, your country is not allowed to access this content.

Heat Stroke Jadi Penyakit yang Paling Diwaspadai saat Musim Haji Tahun Ini

Heat stroke menjadi salah satu penyakit yang paling diwaspadai saat musim haji di Arab Saudi. Sehingga, suhu udara yang panas di Arab Saudi menjadi kewaspadaan semua jamaah haji. Hal itu disampaikan oleh Wakil Menteri Kesehatan Arab Saudi, dr. Hani Jokhdar kepada wartawan, Selasa (5/7).

Selain heat stroke, penyakit akibat kecelakaan berada di ranking selanjutnya. Hal ini karena banyaknya lalu lalang jutaan jamaah yang menjalankan ibadah haji. Di ranking ketiga, ada penyakit akibat komorbid seperti influenza, diabetes, dan lainnya. Di ranking keempat ada Covid dan ranking kelima ada jantung.

Reporter: M Budi Santosa
(nas)
Top